Latest Games :

Free Template »

Bookmark and Share
Home » » Cara membuat botol

Cara membuat botol

Sabtu, 19 Januari 2013 | 0 komentar

Cara membuat botol




Botol, tentu kita semua tahu karena botol sangat banyak di gunakan sebagai wadah. Baik sebagai botol minuman, botol obat-obatan, botol kosmetik, botol parfum dan banyak lainnya.

Bagaimana sih cara membuat botol sehingga menghasilkan berbagai bentuk seperti yang sering kita lihat saat ini.

Botol umumnya di buat dari material seperti plastik dan kaca. Proses pembuatan botol dari kedua material tersebut hampir sama. Material di lebur kemudian di tiup kedalam cetakan sesuai dengan bentuk yang di inginkan. Berikut detail proses pembuatan botol dari bahan kaca.

Proses pembuatan botol
  1. Bahan-bahan untuk membuat botol, seperti kalsium karbonat, sodium karbonat, pasir silika, dan bahan-bahan kimia lainnya di masukan kedalam tungku pembakaran (furnace)
  2. Didalam tunggku pembakaran bahan-bahan tadi di lebur sampai temperatur 1400 derajat Celsius.
  3. Hasil leburan ini (gob) di umpankan ke dalam cetakan
  4. Didalam cetakan ini leburan ini di tiup dengan angin bertekanan sehingga cairan kaca menempel pada cetakan sehingga membentuk botol yang di inginkan (lihat gambar).
  5. Setelah botol di lepas dari cetakan kemudian di lakukan pemanasan ulang (perlakuan panas) untuk menghilangkan tegangan dan regangan saat membentuk botol. perlakuan ini di berikan agar kekuatan botol maksimal.
Ini merupakan prinsip dasar cara membuat botol. Di pabrik semua sistem berjalan secara otomatis dan bisa menghasilkan ribuan botol dalam tiap jamnya.
Share this article :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. trik internet indonesia - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger